Mineral merupakan pembentuk in-organik yang ada di seluruh jagad raya, bumi dan seisinya, termasuk KITA.
Tubuh Kita merupakan sebuah karya agung, dibentuk dari unsur-unsur ini. Oleh karena itu, mineral begitu penting untuk melengkapi kembali tubuh Kita dengan unsure-unsur mineral yang digunakannya setiap hari. Proses kimia dan elektrik berjalan di dalam tubuh Kita setiap saat. Proses dapat berfungsi dengan benar apabila keseimbangan mineral yang sesuai diberikan pada system Kita secara berkalnjutan termasuk zat besi untuk darah Kita, belerang untuk otot Kita, kalsium untuk tulang Kita serta gabungan unsure lain yang seimbang utnuk memberikan kelancaran fungsional tubuh Kita.
Mineral penting bagi kesehatan kita. Tubuh menggunakan lebih dari 70 mineral untuk berfungsi secara maksimal. Karena tanaman dan tanah kita sangat kurang kandungan nutrisi, bahkan jika kita makan makanan yang paling menyehatkan sekalipun, kita tidak mendapaptkan semua mineral yang kita butuhkan.Bukti kekurangan mineral menyebabkan kondisi kesehatan yang memprihatinkan, seperti kurang tenaga, penuaan dini, kurang peka dan penyakit degeneratif seperti osteoporosis, jantung dan kanker. Dalam banyak hal, ini dapat dicegah dengan suplementasi mineral yang cukup.
Setiap sel dalam tubuh kita bergantung pada mineral untuk struktur yang tepat serta fungsinya. Mineral dibutuhkan untuk pembentukkan darah dan tulang, keseimbangan cairan tubuh, fungsi syaraf yang sehat, fungsi system pembuluh darah jantung dan lain-lain. Seperti vitamin, mineral berfungsi sebagai ko-enzim, memungkinkan tubuh melakukan fungsinya seperti memproduksi tenaga, pertumbuhan dan penyembuhan. Meskipun vitamin begitu penting, vitamin tidak dapat melakukan apa-apa untuk Kita tanpa mineral. Tubuh kita dapat menghasilkan beberapa vitamin, tapi tubuh kita tidak dapat menghasilkan satu pun mineral.
Para ahli menilai bahwa 90% manusia mengalami ketidakseimbangan dan kekurangan mineral. Bisa saja hal itu disebabkan salah satu dari keseringan olahraga, stress ataupun diet yang berlebihan, makanan yang kurang nutrisi maka tubuh Kita akan sulit untuk memperbaiki kondisi tersebut, yang biasanya berakibat mudah lapar, kram otot dan mudah letih. 75 Trace Mineral yang ada dalam makanan alami merupakan yang paling baik untuk system imunisasi dan kesehatan. Penelitian ilmiah menjelaskan bahwa semua Trace Mineral harus terkandung dalam makanan untuk menghindari lemahnya system kekebalan tubuh. Makanan zaman sekarang sangatlah kurang kandungan Trace Mineralnya.
Sekarang pertanyaannya, dimana Trace Mineral bisa kita dapatkan ? Kebanyakan Trace Mineral berlimpah dalam tanah pada zaman dulu yang terbawa menuju lautan. Disana, mineral tersebut didapatkan dalam proporsi yang sesuai, sama seperti proporsi dasar yang didapatkan dalam tubuh yang sehat. Tapi saat ini tidak semua air laut mempunyai kandungan Trace Mineral seperti itu lagi. Hal ini bisa disebabkan oleh proses alam atau polusi laut.
Dalam beberapa laut pedalaman yang tersisa ada salah satunya yang mempunyai unsur-unsur penting ini dalam konsentrat yang tinggi dan proporsi yang baik. Yaitu Danau Great Salt di Amerika Utara bagian barat, merupakan laut pedalaman yang tertua di dunia. Sebuah sisa Zaman Es besar terakhir, Danau Great Salt telah mengumpulkan dan mengkonsentratkan mineral dan trace mineral di sekitar pegunungan bebatuan selama berpuluh-puluh ribu tahun. Hasilnya adalah perairan yang kaya akan nutrisi yang mengandung lebih dari 70 mineral an trace mineral yang ter-ionik, enam sampai sepuluh kali lebih terkonsentrat daripada air laut biasa an setelah diteliti memiliki proporsi yang sama dengan cairan tubuh manusi.
dianaferry.multiply.com/journal/item/4/Apa_itu_Mineral_
(Sumber: Manual Book Revell)
Apakah makanan/ minuman yang mengandung banyak mineral??
BalasHapusapabila kita mengkonsumsi makanan/mineral yang mengandung mineral dengan berlebihan apakah akan berdampak negatif untuk tubuh?
BalasHapusbuah dan sayur mengandung mineral tetapi dalam jumlah yang sedikit. untuk dapat memenuhi mineral yang cukup untuk tubuh kita dapat di tambah dengan mengkonsumsi suplemen tambahan seperti concentrated mineral drop.
BalasHapusdampak apa yg bisa terjadi jika kita kekurangan mineral?
BalasHapusmineral-mineral apa saja yg penting untuk pertumbuhan tubuh?
BalasHapusmengapa mineral sangat penting untuk tubuh kita???
BalasHapusDampak apa jika seseorang kelebihan dlm mengkonsumsi mineral?
BalasHapusmineral kanterbagi 2,tolong sebutkam dong ? sebutkan contohnya ya ?
BalasHapusmineral yg berfungsi untuk mencegah osteoporosis itu mineral apa ? apakah rematik arthritis itu termasuk kekurangan mineral ?
BalasHapus